Tag: ST Jaya Geni
Denpasar
26 Dec 2024 19:16
DENPASAR, NusaBali.com - Menyambut Tahun Baru Caka 1947, Sekaa Teruna (ST) Jaya Geni, Banjar Belusung, Peguyangan Kaja, Denpasar Utara, telah memulai pembuatan Ogoh-Ogoh sejak 10 November 2024. Hal ini diungkapkan Ketua Panitia Ogoh-Ogoh, Anak Agung Raka Danu Artha (16).
Topik Pilihan
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Bencana Melanda Bali
HAMPIR sepanjang Desember tahun lalu hujan lebat mengguyur Bali, sepanjang hari. Banjir di mana-mana, memberi tahu warga: banyak selokan, sungai, mampet karena warga buang sampah sesuka hati ke saluran irigasi.